LAPORAN KEGIATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT SEMESTER GENAP 2019/2020 PENGGUNAAN MEDIA FLASH CARD DALAM KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BAHASA INGGRIS BAGI SISWA TK DARUL FALAH DUREN SAWIT

Albertine, Minderop and Nurul, Fitriani and Alia, Afiyati and Karina A, Sulaeman (2020) LAPORAN KEGIATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT SEMESTER GENAP 2019/2020 PENGGUNAAN MEDIA FLASH CARD DALAM KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BAHASA INGGRIS BAGI SISWA TK DARUL FALAH DUREN SAWIT. [Experiment]

[img]
Preview
Text
LAP ABDIMAS 26AGT2020-1.pdf Karina Adinda.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Dosen bukanlah seorang pendidik di suatu perguruan tinggi belaka. Dosen dituntut tidak hanya mampu mencerdaskan mahasiswanya, melainkan juga melakukan kegiatan penelitian dan pemberdayaan masyarakat yang berguna bagi masyarakat lainnya. Salah satu kegiatan pemberdayaan masyarakat yang dilakukan oleh dosen di Jurusan Bahasa dan Kebudayaan Inggris, Fakultas Sastra, Universitas Darma Persada adalah berupa kegiatan pengajaran bahasa Inggris dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler di TK Darul Falah yang berlokasi di Duren Sawit, Jakarta Timur. Pengajaran bahasa Inggris yang dilakukan tentu menyesuaikan dengan target anak didik dalam kegiatan ini, yaitu siswa TK. Oleh sebab itu, materi pengajaran yang diberikan adalah pengenalan kosakata bahasa Inggris melalui media “flash card” yang telah banyak diaplikasikan oleh masyarakat lain.

Item Type: Experiment
Uncontrolled Keywords: pemberdayaan masyarakat, flash card, bahasa inggris
Subjects: 400 Language/Bahasa > 420 English/Bahasa Inggris
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Inggris
Depositing User: Julia Ningsih Perpustakaan
Date Deposited: 28 Aug 2020 07:47
Last Modified: 26 Aug 2024 07:47
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/1399

Actions (login required)

View Item View Item