ANALISIS KARAKTERISTIK MINYAK TRANSFORMATOR STARLITE 400 kVA TERHADAP TEGANGAN TEMBUS

Eri, Suherman and M, Akbar (2020) ANALISIS KARAKTERISTIK MINYAK TRANSFORMATOR STARLITE 400 kVA TERHADAP TEGANGAN TEMBUS. Jurnal Sains & Teknologi Fakultas Teknik, X (1). pp. 91-99. ISSN 2088-060X

[img] Text
A-Cover dpn Vol X no 1 Maret 2020.pdf

Download (718kB)
[img] Text
C-10-Jurnal Ganjil 2020-Eri S.pdf

Download (384kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Transformator yang berfungsi untuk menurunkan dan menaikan tegangan. Dalam hal itu sistem isolasi transformator menjadi faktor penting dalam pendistribusian listrik bagi transformator untuk menyuplai daya, jika transformator terjadi gangguan, sistem pendistribusian menjadi terganggu dan banyak konsumen dari pengguna listrik menjadi rugi karena hal tersebut. Berdasarkan data PLN untuk isolasi transformator daerah Jakarta Raya, khususnya area Gardu Pondok Gede, transformator tersebut memliki sistem isolasi yang beragam, tegangan tembus memiliki peranan penting pada isolasi transformator, tegangan tembus pada transformator dengan nilai tertinggi (34,2kV). Hasil tegangan tembus tersebut menunjukan kualitas transformator, semakin besar kekuatan tegangan tembus, semakain baik pula isolasinya. Faktor yang mempengaruhi hasil tegangan tembus di atas adalah tegangan antar muka, kadar air, kadar asam, dan warna.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Transformator, Minyak isolasi, Gardu induk, Listrik, Tegangan tembus
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 621.314 Transformers/Transformator
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Julia Ningsih Perpustakaan
Date Deposited: 03 Mar 2021 04:45
Last Modified: 03 Mar 2021 06:40
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/1612

Actions (login required)

View Item View Item