MAKNA SEIJIN SHIKI DAN MANFAATNYA DALAM KEHIDUPAN BERMASYARAKAT DI JEPANG

Listya Dewi Laela, Sari (2005) MAKNA SEIJIN SHIKI DAN MANFAATNYA DALAM KEHIDUPAN BERMASYARAKAT DI JEPANG. Other thesis, Unsada.

[img] Text
BAB-01.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB-02.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB-03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB-04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Tujuan penelitian adalah ingin mengetahui seijin shiki merupakan upacara kedewasaan yang masih dilakukan hingga sekarang. Sebagai salah satu tahap dalam lingkaran hidup manusia, sudah tentu seijin shiki memiliki makna dan berbagai manfaat. Seijin shiki memiliki makna dan manfaat yang sangat mengental dalam diri seseorang. Pelaksanaan seijin shiki adalah adanya pengakuan dari masyarakat sekitar dan pemerintah tentanq sudah dewasanya seseorang yang sudah tentu memiliki lebih banyak hak dan kewajiban terhadap dirinya sendiri maupun terhadap orang lain dan pemerintah. Namun, penyelenggaraan seijin shiki belakangan ini sudah tidak begitu terasa laqi makna maupun manfaatnya, Saat ini bagi para pemuda pemudi, seijin shiki hanyalah sebuah formalitas saja.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Budaya
Subjects: 300 Social Science/Ilmu Sosial > 306.095 2 Japanese culture/Budaya Jepang
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 26 Sep 2022 02:20
Last Modified: 14 Jun 2024 04:22
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/4192

Actions (login required)

View Item View Item