PENGARUH SUDUT BANDUL TERHADAP DAYA LISTRIK PADA PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GELOMBANG LAUT (PLTGL) SISTEM 2 BANDUL METODE VERTIKAL

Anan, Kurniawan (2012) PENGARUH SUDUT BANDUL TERHADAP DAYA LISTRIK PADA PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GELOMBANG LAUT (PLTGL) SISTEM 2 BANDUL METODE VERTIKAL. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
BAB 01.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB 02.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (787kB)
[img] Text
BAB 04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 05.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang mcmiliki berbagai potensi sumber daya kelautan. Salah satunya berupa potensi energi gelombang taut. Contoh pengembangan energi laut adalah studi pemodelan pembangkit listrik tenaga gelombang laut sistem bandul konis. Untuk memperoleh data-data yang dibutuhkan dalam proses pembuatan skripsi, penu1is melaksanakan kegiatan observasi lapangan. Kegiatan ini dimaksudkan agar penulis memperoleh data-data dan cara kerja mesin secara nyata dan akurat serta mencatat hal-hal penting guna melengkapi data sebagai bahan acuan perancangan alat peraga maupun dalam pembuatan laporan. Untuk dapat membantu dalam proses pengukuran diperlukan alat dalam membantu mendapatkan hasil pengukurannya yaitu: tachometer dan busur derajat. Pada tahap perencanaan, berbagai variabel besamya disesuaikan dengan karakteristik gelombang laut sebenarnya, seperti sudut bandul. Dengan menggunakan variasi sudut minimum 15" maksimum 30". Namun, terdapat range sudut tertentu yang dapat menghasilkan voltase tinggi pada sudut bandul tersebut. Dari hasil pengujian (P) daya terbesar terjadi pada alat pembangkit listrik sistem dua bandul pada lengan 0.94m, 0.75m, 0.68m. secara keseluruhan pada sudut 30" berat bandul 30 kg pada lengan 0.94 m dengan mendapat daya sebesar 75.57 watt. Dari basil pengujian Efesiensi alat pembangkit listrik sistem dua bandul pada lengan 0.94m, 0. 75m, 0.68m secara keseluruhan pada sudut 30" berat 15 kg dengan mendapat efisiensi sebesar 87.75 %. Dari basil pengujian terbukti pengaruh sudut dan massa bandul terhadap Daya listrik ( P ).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Teknik mesin
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 621.8 Machine Engineering, Machinery/Teknik Mesin
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 26 Jul 2023 06:49
Last Modified: 19 Jun 2024 04:28
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/6585

Actions (login required)

View Item View Item