Muhammad Iqbal, Syafikri (2023) REGULASI DAN INFRASTRUKTUR DI JEPANG YANG LEBIH MENGUNTUNGKAN PENGGUNA SEPEDA DI JEPANG. Other thesis, UNSADA.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (728kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (903kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (623kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (736kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
HASIL TURNITIN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Pada penelitian ini dilakukan analisis terhadap budaya sepeda Jepang menurut sudut pandang orang Indonesia yang tinggal di Jepang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kondisi budaya sepeda di Jepang pada masa ini dan menganalisis regulasi atau aturan yang ditetapkan pemerintah Jepang diterapkan dengan bijak atau tidak dan juga menganalisis regulasi atau aturan yang ada di Indonesia untuk menjadi perbandingan, lalu menganalisis infrastruktur khusus pengguna sepeda di Jepang ada apa saja jenisnya dan seperti apa kondisinya juga menganalisis infrastruktur khusus pengguna sepeda di Indonesia sebagai perbandingan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif analisis, yaitu mendeskripsikan permasalahan penelitian kemudian dianalisis. Adapun teknik pengumpulan data dilakukan melalui studi pustaka dengan sumber data berasal dari buku – buku teks, jurnal ilmiah, e-book, dan sebagainya. Selain itu penelitian ini juga mengambil data dari hasil angket yang telah disebarkan sebanyak 35 responden orang Indonesia yang tinggal di Jepang. Dari hasil analisis didapatkan bahwa budaya sepeda Jepang pada masa ini, masih banyak masyarakat yang masih menjadikan sepeda sebagai alat transportasi. Pengguna sepeda di Jepang juga sangat taat pada aturan meskipun tetap ada oknum yang melanggar, dibandingan pengguna sepeda di Indonesia yang kurang taat terhadap aturan dan masih ugal – ugalan. Lalu banyaknya ketersediaan infrastruktur khusus pesepeda di Jepang, jika dibandingkan dengan di indoneisa walaupun sudah mulai dibangun infrastruktur khusus pesepda namun kondisinya yang masih kurang baik.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Budaya sepeda, pengguna sepeda, pesepeda, infrastruktur, regulasi sepeda |
Subjects: | 300 Social Science/Ilmu Sosial > 388 Ground Transportation/Transportasi Jalan Raya |
Divisions: | Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang |
Depositing User: | Suwatno Suwatno Perpustakaan |
Date Deposited: | 05 Jan 2024 03:07 |
Last Modified: | 05 Jan 2024 03:07 |
URI: | http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/7220 |
Actions (login required)
View Item |