PERBANDINGAN MAKNA PREPOSISI “从 CONG” BAHASA MANDARIN DENGAN “DARI” BAHASA INDONESIA

Mutia Rahmadani, Yuanda (2024) PERBANDINGAN MAKNA PREPOSISI “从 CONG” BAHASA MANDARIN DENGAN “DARI” BAHASA INDONESIA. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (794kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (921kB)
[img] Text
HASIL TURNITIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (493kB)
[img] Text
SUKET TURNITIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Preposisi merupakan kata yang digunakan di depan nomina, pronomina, atau frase nominal sehingga membentuk frase preposisional, yang menyatakan waktu, tempat, arah, objek, alasan, cara, bentuk pasif, perbandingan, dan pengecualian. Preposisi “从 cóng” dalam bahasa Mandarin menunjukkan waktu, tempat dan arah. Pada zaman dahulu kata “从 cóng” memiliki makna ’mengikuti’, yaitu mengikuti secara taat atas perintah dan dipadukan dengan kata lain yang membentuk kata gabungan, juga mengikuti secara inisiatif yang dipadankan dengan kata lain yang membentuk kata gabungan dari kelas kata verba. Penelitian ini merupakan penelitian dengan metode deskriptif dan komparatif yang menjelaskan dan membandingkan bahasa Mandarin dengan bahasa Indonesia. Tujuan penelitian ini ialah mendeskripsikan preposisi “从 cóng” yang dapat menjadi penanda titik awal lokatif dan temporal yang maknanya hampir sama dengan preposisi “dari” dalam bahasa Indonesia. Penggunaan preposisi “从 cóng” sering tidak sesuai dan digunakan sebagai penanda asal bahan dan titik tolak hal ikhwal. Terjadinya kekeliruan disebabkan adanya persamaan dalam penggunaan kata dari kedua preposisi tersebut. Salah satunya, yaitu memiliki makna sebagai penanda titk awal temporal dan lokatif. Oleh karena itu, banyak mahasiswa atau pembelajar bahasa Mandarin yang salah dalam penggunaan preposisi tersebut. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa preposisi “ 从 cóng” sendiri tidak dapat digunakan sebagai penanda asal bahan, dan dipadukan dengan preposisi “到 dào ” atau “至 zhì". Preposisi “ dari” dalam bahasa Indonesia dipadukan dengan ke…; hingga…

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: preposisi “从 cóng”, preposisi “dari”, lokatif, temporal
Subjects: 400 Language/Bahasa > 495.1 Chinese/Bahasa China, Bahasa Mandarin
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa Mandarin dan Kebudayaan Tiongkok
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 31 Jul 2024 03:41
Last Modified: 31 Jul 2024 03:41
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/8237

Actions (login required)

View Item View Item