ANALISIS TEMA MELALUI TOKOH, PERWATAKAN, DAN MOTIVASI DALAM DRAMA THE PILLARS OF THE COMMUNITY KARYA HENRIK IBSEN

Deshinta, Esfranza (1996) ANALISIS TEMA MELALUI TOKOH, PERWATAKAN, DAN MOTIVASI DALAM DRAMA THE PILLARS OF THE COMMUNITY KARYA HENRIK IBSEN. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id

Abstract

Dalam skripsi ini penulis menganalisis tema melalui tokoh, perwatakan, dan motivasi dalam drama The Pillars Of The Community, karya Henrik Ibsen. Karsten Bernick adalah seorang panutan masyarakat. Namun masa lalunya penuh dengan kepalsuan. Ia telah membo­ hongi istrinya, Lona dan mengkhianati Johan, yang membawa­ nya ke dalam kehidupan yang penuh dengan kekayaan. Ia masih berusaha mengeruk keuntungan bagi dirinya sendiri dengan membeli tanah di sekitar proyeknya yang dapat men­ jadikannya seorang jutawan. Ia berusaha mengenyahkan Johan sahabatnya, untuk menjaga nama baik dan reputasinya di mata masyarakat. Dari hasil analisis melalui pendekatan intrinsik dan ekstrinsik (pendekatan psikologi kepribadian), terbuktilah asumsi penulis bahwa tindakan dari tokoh utama didorong oleh statusnya sebagai tokoh panutan dalam kehidupan masyarakat, sehingga motivasi-motivasi dari berbagai tindakannya sangat mempengaruhi perkembangan karakternya.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Tokoh utama, Tokoh bawahan, utama dan tokoh bawahan serta motivasi, drama utama dan tokoh bawahan.
Subjects: 800 Literature/Kesusastraan > 808.82 Drama Analisa/Drama Analysis
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Inggris
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 24 Oct 2024 06:28
Last Modified: 24 Oct 2024 06:28
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/8530

Actions (login required)

View Item View Item