PARTISIPASI ANGGARAN MEMODERASI PERANAN ASIMETRI INFORMASI DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN (Pada Perangkat Daerah Wilayah Jakarta Timur )

Maisie, Apriyani (2022) PARTISIPASI ANGGARAN MEMODERASI PERANAN ASIMETRI INFORMASI DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN (Pada Perangkat Daerah Wilayah Jakarta Timur ). Other thesis, Unsada.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (843kB)
[img] Text
Bab 2.pdf

Download (912kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (983kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (830kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (942kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai partisipasi anggaran memoderasi asimetri informasi dan penekanan anggaran pada senjangan anggaran pada Perangkat Daerah di Wilayah Jakarta Timur. Populasi dalam penelitian ini adalah ASN di Perangkat Daerah. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 94 responden di 5 kecamatan dan 6 kelurahan dengan menggunakan metode purposive sampling dengan teknik pengumpulan data dan penyebaran kuesioner kepada objek penelitian. Analisis data dan pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan software SPSS versi 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa asimetri informasi tidak berpengaruh signifikan terhadap senjangan anggaran, sedangkan penekanan anggaran berpengaruh terhadap senjangan anggaran. Maka hasil penelitian partisipasi anggaran tidak dapat memoderasi peran asimetri informasi terhadap senjangan anggaran. partisipasi anggaran tidak dapat memoderasi peran penekanan anggaran pada senjangan anggaran secara signifikan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Asimetri Informasi, Penekanan Anggaran, Partisipasi Anggaran, Senjangan Anggaran.
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 658.154 Budgeting/Budjet, Anggaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 13 Sep 2022 02:17
Last Modified: 13 Sep 2022 02:17
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/4152

Actions (login required)

View Item View Item