PERANCANGAN SISTEM INTERNET OF THINGS UNTUK MENGEFISIENSI PENGELUARAN ANGGARAN LISTRIK DI GEREJA HKBP EBEN EZER

Samuel Marolop, Fransisko (2023) PERANCANGAN SISTEM INTERNET OF THINGS UNTUK MENGEFISIENSI PENGELUARAN ANGGARAN LISTRIK DI GEREJA HKBP EBEN EZER. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (715kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (920kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (553kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (488kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (520kB)
[img] Text
HASIL TURNITIN.pdf

Download (14kB)
[img] Text
SUKET TURNITIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (672kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id

Abstract

Internet of Things (IoT) adalah teknologi yang memungkinkan adanya pengendalian, komunikasi, kolaborasi antar perangkat keras serta pertukaran data melalui jaringan internet. Pada Gereja HKBP Eben Ezer, ditemukan adanya permasalahan pada Anggaran pengeluaran Listrik, yaitu, Anggaran listrik yang terus menaik setiap bulannya karna peralatan elektronik seperti ac, kipas, maupun lampu yang terkadang lupa dimatikan oleh penjaga gereja karena tidak mengetahui apakah sudah selesai ibadah atau masih ada jemaat yang melakukan kegiatan di dalam gereja setelah ibadah atau juga penjaga gereja sedang juga ada pekerjaan lainnya, maka dari itu juga penjaga gereja juga sulit untuk mencari stopkontak lampu maupun kipas atau ac yang berbeda-beda tempat. Berdasarkan permasalahan diatas pada Gereja HKBP Eben Ezer, peneliti bertujuan untuk membantu Gereja HKBP Eben Ezer dalam menghemat listrik, mematikan atau mengaktifkan lampu, kipas atau ac melalui jarak jauh dan terdapat juga pencatatan data jumlah jemaat yang mengikuti ibadah, jumlah suhu, jumlah KwH yang digunakan, agar dapat mematikan peralatan elektronik dari jarak jauh serta mengurangi terjadinya kesalahan pada manusia atau yang disebut human error dan membantu menentukan berapa jumlah jemaat yang hadir di ibadah tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode prototype dengan pengembangan alat yang ada sebelumnya dan menganalisa apa yang membuat anggaran listrik itu naik di Gereja HKBP Eben Ezer, kemudian membuat website, perancangan website dan perancangan control ata metode yang digunakan untuk membuat website ini adalah dengan memanfaatkan program php dan mysql berfungsi sebagai databasenya. Hasil dari penelitian ialah untuk mempermudah penyalaan lampu maupun kipas atau ac dengan cara membuat control di website.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Dosen Pembimbing Herianto, S.pd., MT
Uncontrolled Keywords: IoT(Internet of Thing), Efisiensi Listrik, Controling Listrik, Monitoring Listrik
Subjects: 000 Generalities/Karya Umum > 005.262 Programming in Specific Program Language/Pemrograman untuk Bahasa Pemrograman Tertentu
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 14 Nov 2025 07:10
Last Modified: 14 Nov 2025 07:10
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/9187

Actions (login required)

View Item View Item