ANALISIS KELAYAKAN PENERIMA BANTUAN SOSIAL DENGAN PENDEKATAN NAIVE BAYES CLASSIFIER DAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN C.5 STUDI KASUS KELURAHAN PEKAYON JAYA

Ahmad Hussein, Al Fajri (2025) ANALISIS KELAYAKAN PENERIMA BANTUAN SOSIAL DENGAN PENDEKATAN NAIVE BAYES CLASSIFIER DAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN C.5 STUDI KASUS KELURAHAN PEKAYON JAYA. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (850kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (691kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (730kB)
[img] Text
HASIL TURNITIN.pdf

Download (541kB)
[img] Text
SUKET TURNITIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (672kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id

Abstract

Kemiskinan adalah masalah global yang kompleks, termasuk di Indonesia. Walaupun negari kita ini kaya akan sumber daya alam, banyak penduduknya yang masih hidup di bawah garis kemiskinan. Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), jumlah penduduk yang tergolong miskin, baik di perkotaan maupun pedesaan, diperkirakan akan meningkat dalam periode Maret 2023 hingga September 2022. Untuk mengatasi hal ini, pemerintah telah meluncurkan berbagai jenis program bantuan sosial, termasul salah satunya Program Keluarga Harapan (PKH). Namun, tantangan terbesar dalam penyaluran bantuan sosial adalah kurangnya akurasi dan efisiensi dalam menentukan penerima yang berhak. Penelitian memiliki tujuan untuk mengembangkan sebuah sistem klasifikasi penerima bantuan sosial dengan memanfaatkan algoritma Naïve Bayes dan sistem pendukung keputusan C. 5 di Desa Pekayon Jaya. Metode yang digunakan terdiri dari observasi, survei, dan studi pustaka untuk mengumpulkan data yang akurat. Dengan sistem yang diusulkan, diharapkan dapat meningkatkan akurasi dalam penentuan penerima manfaat serta efisiensi dalam pengelolaan data dan pada distribusi bantuan sosial. Diharapkan, Hasil penelitian ini dapat memberikan solusi teknis yang dapat meningkatkan ketepatan dan efisiensi dalam penyaluran bantuan sosial, serta berkontribusi pada pengembangan teknologi informasi bagi penanggulangan kemiskinan di Indonesia. Dengan demikian, program bantuan sosial dapat dilaksanakan dengan lebih efektif dan tepat sasaran, serta membantu mengurangi kemiskinan di masyarakat.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Dosen Pembimbing : Dr. Aji Setiawan S.KOM., MMSI
Uncontrolled Keywords: Kemiskinan, bantuan sosial, Naïve Bayes, sistem pendukung keputusan C.5, Kelurahan Pekayon Jaya.
Subjects: 000 Generalities/Karya Umum > 005.3 Programs/ Program
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 23 Jan 2026 07:48
Last Modified: 23 Jan 2026 07:48
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/9306

Actions (login required)

View Item View Item