Indikator Tingkah Laku Altruisme Pada Tokoh Hiiragi Ibuki Dalam Drama 3 Nen A Gumi: Ima Kara Mina-san wa, Hitojichi Desu karya Komuro Naoko dan Suzuki Yuma

Nur Laela, Sari (2019) Indikator Tingkah Laku Altruisme Pada Tokoh Hiiragi Ibuki Dalam Drama 3 Nen A Gumi: Ima Kara Mina-san wa, Hitojichi Desu karya Komuro Naoko dan Suzuki Yuma. Other thesis, Universitas Darma Persada.

[img]
Preview
Text
1. Cover dan Halaman Depan.pdf

Download (631kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Bab I.pdf

Download (424kB) | Preview
[img] Text
3. Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (863kB)
[img] Text
4. Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (681kB)
[img]
Preview
Text
5. Bab IV.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. Daftar Pustaka.pdf

Download (177kB) | Preview
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Dalam penelitian ini, penulis menganalisis drama Jepang berjudul 3 Nen A Gumi: Ima Kara Mina-san wa, Hitojichi Desu karya Komuro Naoko dan Suzuki Yuma. Penelitian ini dilakukan untuk memahami unsur intrinsik dan indikator tingkah laku altruisme pada tokoh Hiiragi Ibuki. Jenis metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif, dengan metode deskriptif analitis. Dalam menganalisis drama ini penulis menggunakan unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik. Unsur intrinsik membahas tentang tokoh dan penokohan, latar serta alur. Unsur ekstrinsik menggunakan psikologi sosial dengan konsep altruisme menurut Bambang Syamsul Arifin. Hasil dari penelitian ini, ditemukan adanya konsep altruisme pada tokoh Hiiragi Ibuki melalui indikator tingkah laku.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: psikologi, altruisme, indikator
Subjects: 100 Philosophy/Filsafat, Filosofi > 171.8 Altruism/Altruisme
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang
Depositing User: Fachry Al-Tolah Perpustakaan
Date Deposited: 07 Aug 2020 01:47
Last Modified: 07 Aug 2020 01:47
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/1290

Actions (login required)

View Item View Item