RANCANG BANGUN ALAT PEMBERSIH KERAK PEMBAKARAN DAN RESERVOIR MINYAK REM PADA KENDARAAN BERMOTOR RODA 4

Happy Tri Damar, Ramadhan (2021) RANCANG BANGUN ALAT PEMBERSIH KERAK PEMBAKARAN DAN RESERVOIR MINYAK REM PADA KENDARAAN BERMOTOR RODA 4. Other thesis, Universitas Darma Persada.

[img] Text
COVER-DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (646kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (957kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (697kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (637kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (560kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Perawatan mesin sangatlah penting untuk menjaga performa kendaraan, selain performa kendaraan terjaga, perawatan mesin yang dilakukan secara rutin juga dapat menghindari kerusakan kendaraan secara tiba-tiba, Pembersihan ruang bakar merupakan inti pekerjaan saat tune up, dilakukan saat mesin kondisi panas bertujuan agar kerak pada ruang bakar bisa rontok dan mengangkat kerak yang telah rontok agar ruang bakar pada mesin menjadi bersih kembali, dengan cara melepas semua busi pada mobil, lalu engine cleaner di masukkan di tiap-tiap ruang bakar melalui lubang busi, diamkan selama 5 sampai 10 menit agar cairan engine cleaner bereaksi. Selanjutnya mengeluarkan engine cleaner di dalam ruang bakar dengan cara menstarter mobil berkali-kali agar cairan dalam ruang bakar keluar melalui lubang busi, maka dari itu penulis mengambil judul rancang bangun alat pembersih kerak pembakaran dan reservoir minyak rem pada kendaraan bermotor roda 4 agar memudahkan pengerjaan saat pembersihan ruang bakar pada mobil. Metode yang dilakukan saat penelitian di lakukan langsung di salah satu bengkel yang melakukan perawatan berkala dengan menguji satu-persatu pada mobil yang melakukan perawatan berkala, dan pengaruh tekanan terhadap pengisapan kerak pada mesin. Alat pembersih kerak pembakaran ini membutuhkan 1 operator dan alat ini lebih efisien dari segi waktu pengerjaan nya. Alat ini menggunakan uji tekan mulai dari 3 bar, 4bar, dan 5 bar, dari hasil uji alat ini mendapatkan hasil paling terbaik dengan waktu uji 9 menit dan tekanan 5bar, yang menghasilkan kerak lebih banyak serta warna cairan yang sangat pekat.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pembakaran, kerak
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 629.24 Part of Vehicles/Bagian-bagian Kendaraan
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Trie anto Perpustakaan
Date Deposited: 20 Jan 2022 03:52
Last Modified: 20 Jan 2022 04:06
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/2308

Actions (login required)

View Item View Item