ANALISIS KONSEP MOTIF MELAKUKAN YUBITSUME PADA KELOMPOK YAKUZA DI JEPANG

Anneke Desky, Cornellia (2014) ANALISIS KONSEP MOTIF MELAKUKAN YUBITSUME PADA KELOMPOK YAKUZA DI JEPANG. Other thesis, Universitas Darma Persada.

[img] Text
BAB-01.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB-02.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB-03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB-04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Penelitian ini menerangkan mengenai fenomena yubitsume pada kelompok Yakuza di Jepang. Yubitsume adalah praktek pemotongan jari kelingking yang di lakukan sebagai tanda permintaan maaf karena tel ah melakukan kesalahan seperti melanggar peraturan kelompok yang didalamnya mencakup kode etik, kehormatan serta kepatuhan terhadap oyabun sebagai pemegang otoritas tertinggi dalam • kelompok. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan menggunakan metode kepustakaan. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini yaitu motif melakukan yubitsume. Hasil penelitian menunjukkan bahwa praktek yubitsume memainkan peran ganda, baik yang bersifat postif maupun negatif.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Yakuza, yubitsume, motif
Subjects: 300 Social Science/Ilmu Sosial > 306.095 2 Japanese culture/Budaya Jepang
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 04 Jul 2022 04:57
Last Modified: 04 Jan 2024 08:17
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/3206

Actions (login required)

View Item View Item