PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN INOVASI LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA RUMAH SAKIT YADIKA PONDOK BAMBU

Ledi Cahaya, Sibuea (2022) PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN INOVASI LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA RUMAH SAKIT YADIKA PONDOK BAMBU. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (964kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Layanan Dan Inovasi Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Rumah Sakit Yadika Pondok Bambu. Penelitian ini menggunakan data berupa data primer yang diperoleh dari penyebaran kuesioner, jumlah kuesioner sebanyak 100 responden yang merupakan Pasien rumah sakit Yadika pondok bambu dalam kurun waktu 6 bulan terakhir, Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling. Alat analisis yang dilakukan penulis adalah regresi linier berganda uji f, uji t, uji koefisien determinasi (R²) dilakukan sebagai persyaratan stastik yang harus dipenuhi dalam melakukan analisis regresi berganda dan diolah menggunakan SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Kualitas Layanan (X1) Dan Inovasi Layanan (X2) berpengaruh positif signifikan terhadap Kepuasan Konsumen (Y). (2) Kualitas Layanan (X1) berpengaruh positif signifikan terhadap Kepuasan Konsumen (Y) (3) Inovasi Layanan (X2) berpengaruh positif signifikan terhadap Kepuasan Konsumen (Y).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Layanan, Inovasi Layanan, Kepuasan Konsumen
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 608 Inventions and Patents/Inovasi, Penemuan dan Paten
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 02 Dec 2022 02:43
Last Modified: 02 Dec 2022 02:43
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/4896

Actions (login required)

View Item View Item