Nadya, Rahmadini and Metty, Suwandany (2018) ANALISIS KONSEP SUPRANATURAL OUT OF BODY EXPERIENCE (OBE) DAN KECEMASAN PADA TOKOH KOYAMA NOBUO DALAM NOVEL HOUKAGO NI SHISHA WA MODURU KARYA AKIYOSHI RIKAKO. Jurnal Bahasa dan Budaya Jepang, 1. pp. 89-97. ISSN 2807-7709
Text
14. ANALISIS KONSEP SUPRANATURAL OUT OF BODY EXPERIENCE.pdf Download (1MB) |
Abstract
Dalam tulisan ini, penulis menganalisis karakter Koyama Nobuo dalam novel Houkago ni Shisha wa Modoru menggunakan konsep supranatural out of body experience dan kecemasan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan agar pembaca dapat memahami unsur intrinsik dan ekstrinsik sebuah novel. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis menggunakan pendekatan kualitatif dengan penelitian yaitu deskriptif analisis, dengan metode pengumpulan data berupa teks sastra berupa novel Houkago ni shisha wa modoru karya Akiyoshi Rikako sebagai sumber utama, dan didukung oleh beberapa literatur yang berkaitan dengan teori yang sesuai sebagai sumber sekunder diperoleh dari buku, jurnal, dan internet. Dari hasil analisis dapat disimpulkan bahwa novel yang berjudul Houkago ni Shisha wa Modoru menguraikan tentang pengalaman out of body experience yang dialami oleh tokoh Koyama Nobuo dan ada beberapa kecemasan yang dirasakan oleh Koyama Nobuo ketika mengalami out of body experience. Dalam unsur intrinsiknya terdapat banyak karakter. Ada karakter utama dan ada karakter tambahan. Hanya ada satu antagonis dalam karakter dan penokohan, yaitu Maruyama Miho yang ingin membunuh Takahashi Shinji. Tapi dia malah mendorong Koyama Nobuo. Plot juga termasuk dalam alur campuran.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Out of body experience, Kekhawatiran, Supranatural, Houkago ni Shisha wa Modoru |
Subjects: | 700 The Art, Fine and Sport/Kesenian, Hiburan dan Olahraga > 704.9 Iconography, Icon, Image/Ikonografi, Ikon, Gambar |
Divisions: | Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang |
Depositing User: | Trie anto Perpustakaan |
Date Deposited: | 06 Feb 2023 02:17 |
Last Modified: | 06 Feb 2023 02:17 |
URI: | http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/5596 |
Actions (login required)
View Item |