RANCANG BANGUN RANGKAIAN PENERIMA FREQUENCY HOPPING SPREAD SPECTRUM ( FHSS ) DENGAN DEMODULASI DIGITAL AMPLITUDE SHIFT KEYING (ASK)

Yendi, Esye and Dian, Haryanto (2015) RANCANG BANGUN RANGKAIAN PENERIMA FREQUENCY HOPPING SPREAD SPECTRUM ( FHSS ) DENGAN DEMODULASI DIGITAL AMPLITUDE SHIFT KEYING (ASK). Jurnal Sains & Teknologi Fakultas Teknik, V (1). pp. 61-67. ISSN 2088-060X

[img]
Preview
Text
C-7-Yendi Esye - Jurnal.pdf

Download (799kB) | Preview
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Frequency Hopping Spread Spectrum adalah salah satu teknik spread spectrum yang membutuhkan tegangan rendah namun memancarkan frekuensi tinggi. Spread spectrum memenuhi tuntutan akan kebutuhan komunikasi yang handal, yaitu sistem komunikasi yang tahan terhadap interferensi dari luar, dapat beroperasi dengan rapat spektral daya rendah, untuk mengetahui sistem modulasi dan demodulasi sistem spread spectrum maka perlu dilakukan perancangan dan realisasi alat. Rancang bangun sistem penerima Frekuensi Hopping spread spectrum (FHSS) dengan demodulasi digital Amplitude Shift Keying (ASK) agar dapat dimanfaatkan mahasiswa teknik elektro dilaboratorium untuk memahami proses pengiriman sinyal informasi dari pengirim sampai kepada penerima.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Spread Spectrum, FHSS, Pseudorandom Generator, Digital To Analog Converter, Voltage Control Oscilator, Balance Modulator
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 621.381 Electronics/Teknik Elektronika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Julia Ningsih Perpustakaan
Date Deposited: 11 Jan 2019 07:37
Last Modified: 11 Jan 2019 07:37
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/642

Actions (login required)

View Item View Item