Penentuan Tingkat Kegagalan Mesin Over Head Crane

Ade, Supriatna (2013) Penentuan Tingkat Kegagalan Mesin Over Head Crane. Jurnal Sains & Teknologi Fakultas Teknik, III (1). ISSN 2088-060X

[img]
Preview
Text
PENENTUAN TINGKAT KEGAGALAN MESIN OVER HEAD CRANE.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgl/oai2

Abstract

Kompetensi perusahaan salah satunya adalah ditentukan dengan seberapa jauh sebuah perusahaan dapat menekan laju atau tingkat kerusakan mesin atau fasilitas produksinya. Dengan pendekatan uji hipotesis distribusi frekuensi ditentukan tingkat kegagalan tersebut. Melalui identifikasi Jenis kerusakan didapat yang sering terjadi terdapat 5 jenis kerusakan komponen, yang diperoleh berdasarkan 5 prosentase terbesar dari 18 jenis kerusakan yang terjadi, Crane mati total 25.6 %, Crane tidak bisa turun 19.47 %, Sling tidak bisa nai-turun9.24%, kabel contractor lepas 8.23 %, Kabel power kendor 6.23 %. Sedangkan rata-rata interval waktu kerusakan mesin Over Head Crane adalah mesin Over Head Crane I adalah 21 hari, mesin Over Head Crane II adalah 39 hari dan mesin Over Head Crane III adalah 48 hari. Dan dengan metode distribusi eksponensial, tingkat kegagalan mesin Over Head Crane I, II dan III setelah 12 minggu adalah, untuk mesin Over Head Crane I tingkat kegagalannya sebesar98,07 %, mesin Over Head Crane II sebesar 90,92 % dan sebesar 85,92 % tingkat kegagalan pada mesin Over Head Crane III. Besarnya tingkat kegagalan pada mesin Over Head Crane tersebut dikarenakan usia mesin yang sudah cukup tua.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Tingkat kegagalan, Mesin, Over Head Crane
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 621.8 Machine Engineering, Machinery/Teknik Mesin
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Setyo Renny Perpustakaan
Date Deposited: 25 Jan 2019 06:46
Last Modified: 25 Jan 2019 06:51
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/686

Actions (login required)

View Item View Item