Nugraha Harryananda, Wardhana (2023) HASIL AKULTURASI BUDAYA INDONESIA PADA STREET FOOD JEPANG DI JAKARTA. Other thesis, UNSADA.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 2.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (685kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (822kB) |
|
Text
HASIL TURNITIN.pdf Restricted to Registered users only Download (579kB) |
Abstract
Pada penelitian ini, penulis menganalisis tentang hasil Akulturasi budaya Jepang di Jakarta khususnya dalam bidang kuliner yaitu street food atau yang biasa disebut makanan jajanan kaki lima. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil akulturasi yang sudah terjadi dan juga untuk mengetahui faktor – faktor yang mempengaruhi hingga terjadinya akulturasi tersebut. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif analisis. Penelitian ini diperoleh melalui studi kepustakaan yang bersumber dari jurnal, artikel, hasil penelitian terdahulu yang penulis akses dari Perpustakaan Universitas Darma Persada dan sumber lain yang terdapat di internet serta penulis juga melengkapi data dengan membuat angket menggunakan Google Form yang ditujukan untuk kaum muda yang berusia 17 sampai dengan 35 tahun di Jakarta. Hasil dari penelitian ini adalah untuk menunjukkan hasil akulturasi budaya Indonesia pada Street Food Jepang yang ada di Jakarta. Kuliner Jepang mulai memasuki Indonesia pada tahun 1969 yang dibawa oleh seorang bernama Kikuchi yang berkebangsaan Jepang. Pada saat itu belum banyak restoran Jepang di Indonesia. Hal inilah yang membuat Kikuchi memutuskan untuk membuka restoran Jepang pertamanya di Jakarta. Sejak saat itu kuliner Jepang di Jakarta mulai berkembang dan mulai menjadi salah satu makanan kesukaan warga Jakarta.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Street food, akulturasi, budaya, gaya hidup |
Subjects: | 300 Social Science/Ilmu Sosial > 306.095 2 Japanese culture/Budaya Jepang |
Divisions: | Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang |
Depositing User: | Suwatno Suwatno Perpustakaan |
Date Deposited: | 29 Jul 2024 03:44 |
Last Modified: | 29 Jul 2024 03:44 |
URI: | http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/7940 |
Actions (login required)
View Item |