DEPRESI PADA TOKOH MAGGIE YANG MENGAKIBATKANNYA MELAKUKAN BUNUH DIRI DALAM NOVEL MAGGIE: A GIRL OF THE STREET KARYA STEPHEN CRANE

Nurul, Huda (2010) DEPRESI PADA TOKOH MAGGIE YANG MENGAKIBATKANNYA MELAKUKAN BUNUH DIRI DALAM NOVEL MAGGIE: A GIRL OF THE STREET KARYA STEPHEN CRANE. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (819kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Novel ini menceritakan tentang seorang gadis miskin bernama Maggie. Ibunya seorang pemarah, ayahnya tidak pernah memberi nafkah dan kakaknya seorang berandal yang senang dengan mabuk-mabuka. Suatu hari Maggie bertemu dengan Pete dan jatuh hati pada nya, tetapi ibu dan kakaknya tidak menyetujui hubungannya. Maggie lebih memilih tinggal bersama Pete, karena dia yang bisa mengerti perasaan Maggie.Maggie pun menyerahkan dirinya untuk diajak hidup bersama Pete dan meraih kesuksesan sebagai penyanyi bar. Pete merasa Maggie adalah tambang emas di dunia hiburan dan ia terns memperalat Maggie. Setelah Ibu dan kakaknya mengetahui Maggie bekerja di bar, mereka menolak untuk mengakui Maggie sebagai anak. Kemudian seorang gadis pemilik bar yang menyukai Pete, membayamya untuk meninggalkan Maggie. Pete pun memenuhinya karena ia tergoda oleh bayaran tinggi itu. Hidup Maggie pun terlunta-lunta setelah Pete mengusimya. Ia putus asa setelah impiannya hilang untuk bersama dengan kekasih hatinya. Untuk menghidupi dirinya, Maggie menjadi wanita tunasusila. Akhirnya Ia tidak kuat menahan derita kesengsaraan hidupnya, Maggie memutuskan untuk bunuh diri.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: METODE TELLING, METODE SHOWING, ALUR, LATAR, KONSEP PSIKOSA DEPRESIF, NOVEL
Subjects: 800 Literature/Kesusastraan > 808.83 Analysis of Novel
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Inggris
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 11 Oct 2024 04:26
Last Modified: 11 Oct 2024 04:26
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/8341

Actions (login required)

View Item View Item