Perbedaan Youda dan Mitai dalam Kalimat Bahasa Jepang

Adnan, Amani (2018) Perbedaan Youda dan Mitai dalam Kalimat Bahasa Jepang. Other thesis, Universitas Darma Persada.

[img]
Preview
Text
Cover, dll.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
Bab IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Bahasa merupakan alat komunikasi untuk menyampaikan gagasan, ide, pemikiran dan keinginan antar manusia. Penyampaian ide atau pemikiran dapat berupa lisan maupun tulisan. Pesan tersebut dapat ditangkap oleh sesama manusia karena mampu memahami makna yang terkandung dalam bahasa tersebut.Orang Jepang lebih sering menduga-duga apa yang mereka lihat atau dengar. Karena itu bahasa Jepang banyak pengutaraan yang tidak jelas atau samar-samar sehingga menyulitkan terutama bagi orang asing yang mempelajarinya. Dengan banyaknya pengutaraan yang tidak jelas atau samar-samar tersebut maka banyak masalah yang ditimbulkan, misalnya seperti penggunaan ~youda dan ~mitai. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif yang berupa penjelasan atau pemaparan.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa mitai dan youda bermakna seperti/sepertinya. Mitai digunakan ketika pembicara ingin mengutarakan hal yang mau disampaikan sebagai contoh atau umpama terhadap hal yang sedang dibicarakan. Dalam analisa, mitai digunakan ketika berbicara dengan sesama teman dalam konteks informal secara lisan. Hal ini berlaku juga dengan youda, digunakan untuk menguraikan suatu hal sebagai contoh atau umpama agar menguatkan topik pembicaraan, tetapi dalam konteks dan nuansa yang terkesan formal untuk menghormati lawan bicara. Dalam analisa, youda digunakan ketika berbicara dengan orang yang baru dikenal atau orang yang dihormati. Kata kunci : youda, mitai, modalitas, terkaan 言語は、人々の間アイデア、思考、欲求を伝える手段である。 アイデアや思考の伝えて方は言葉でも文字でも可能である。 このメッセージは、言語にある意味がわかるから、人間同士が理解できる。ですから、日本語にはよく微かな説明がたくさんあり、日本語を習いている外国人はそのことを困っている。不明瞭であいまいな説明が多いから、非常に多くの問題があり、例えば「~ようだ」と「~みたい」の使い方である。この論文に著者が使った研究方法は、説明または露出の記述的研究方法である。研究の結果に基づいて、「~みたい」と「~ようだ」の意味は 「のような」、「みたいな」結論づけることができる。「~みたい」は、講演者が話していることの一例や参考資料として使用される。分析では、「~みたい」は非公式時会話ときと仲が良い友達に使用される。このことも「~ようだ」と同じこと、会話で講演者が話していることの一例や参考資料として使用されますが、話し相手を尊敬するために「~みたい」と違って形式的のときに使用されます。分析では、新しく知られた人や尊敬される人に使用される。 キーワード:「~ようだ」、「~みたい」、モダリティ、推量表現

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: youda, mitai, modalitas, terkaan
Subjects: 400 Language/Bahasa > 401.43 Semantics/Semantik
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang
Depositing User: Fachry Al-Tolah Perpustakaan
Date Deposited: 28 Mar 2019 13:27
Last Modified: 28 Mar 2019 13:27
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/858

Actions (login required)

View Item View Item