ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR SEMEN YANG TERDAFTAR PADA BEI TAHUN 2014 – 2019.

Risti, Yani (2021) ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR SEMEN YANG TERDAFTAR PADA BEI TAHUN 2014 – 2019. Other thesis, Unsada.

[img] Text
Cover.pdf

Download (671kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (322kB)
[img] Text
Bab 2.pdf

Download (337kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (304kB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (172kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (171kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (3MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap tingkat keberhasilan perusahaan yang terkait erat dengan harga sahamnya. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal (DER), pertumbuhan penjualan (Growth) dan Profitabilitas (ROE) terhadap nilai perusahaan (PBV) pada perusahaan sub sektor semen yang terdaftar pada BEI pada periode 2014 hingga 2019 baik secara parsial maupun simultan. Dengan menggunakan metode penelitian asosiatif dan teknik analisis linier berganda dengan signifikansi 0,05, uji deskriptif dan uji hipotesis data menggunakan aplikasi SPSS versi 25.0. Sampel penelitian ini adalah perusahaan di sektor semen yang terdaftar di BEI (Bursa Efek Indonesia). Data sekunder dalam penelitian ini yaitu laporan keuangan tahun 2014-2019, dengan menggunakan metode sensus sampling. Hasil penelitian ini secara parsial menunjukan bahwa struktur modal (DER) dan Pertumbuhan Penjaualan (Growth) tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan Profitabilitas (ROE) memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan. Sedangkan secara simultan menunjukan bahwa struktur modal (DER), Pertumbuhan Penjualan (Growth), dan Profitabilitas (ROE) berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Struktur Modal (DER), Pertumbuhan Penjualan (Growth), Profitabilitas (ROE) , dan Nilai Perusahaan (PBV).
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 658.15 Financial Management/Manajemen Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 23 Jun 2022 02:37
Last Modified: 23 Jun 2022 02:37
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/2871

Actions (login required)

View Item View Item