Ryan, Hidayat (2019) Sufiks penanda profesi -sha, -shi, -shu, -ka dan -in dalam surat kabar online Mainichi Shinbun. Other thesis, Universitas Darma Persada.
|
Text
1. Cover dan Halaman Depan.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
Text
2. Bab I.pdf Download (716kB) | Preview |
|
Text
3. Bab II.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
||
Text
4. Bab III.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
||
|
Text
5. Bab IV.pdf Download (565kB) | Preview |
|
|
Text
6. Daftar Pustaka.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Dalam Skripsi ini penulis akan meneliti mengenai sufiks penanda profesi –sha (-者), -shi (-師), -shu (-手), -ka (-家), -in (-員) dalam media online Mainichi Shinbun. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana penggunaan sufiks tersebut dalam bahasa Jepang. Bagaimana karekteristik kata yang dilekati oleh sufiks tersebut, apakah dapat terjadi perubahan dan pembentukan kelas kata baru. Kemudian apakah hal tersebut kemungkinan mengubah makna dari kata tersebut. Serta apakah sufiks tersebut dapat saling menggantikan satu sama lain atau bersubstitusi. Data penelitian ini bersumber dari surat kabar online Mainichi Shinbun yang diakses dari tanggal 20 Desember 2018 sampai dengan 23 Januari 2019. Data – data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan pendekatan penelitian deskriftif kualitatif dengan menggunakan metode agih. Teknik yang dilakukan untuk menganalisis data adalah teknik bagi unsur langsung dan substitusi. Dari hasil analisis terhadap 44 data yang diperoleh dari keseluruhan sufiks tersebut diketahui bahwa sufiks –sha (-者), -shi (-師), -shu (-手), -ka (-家), dan -in (-員) merupakan sufiks penanda profesi yang berfungsi sebagai penanda profesi pada kata yang berasal dari jenis kata kango yang termasuk ke dalam kelas kata meishi. Dan dapat saling bersubstitusi satu sama lain.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Afiks, Prefiks, Sufiks penanda profesi, wago, kango |
Subjects: | 400 Language/Bahasa > 495.681 Japanese/Bahasa Jepang (Ejaan, Ucapan, Arti) |
Divisions: | Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang |
Depositing User: | Fachry Al-Tolah Perpustakaan |
Date Deposited: | 04 Aug 2020 08:24 |
Last Modified: | 04 Aug 2020 08:24 |
URI: | http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/1284 |
Actions (login required)
View Item |