Rancang Bangun Multi Purpose Prototype WIG ( Wing In Ground Effect ) untuk kapasitas 22 orang penumpang [ Lanjutan 2 ] studi kasus : Perencanaan prototype dan uji coba.

Augustinus Pusaka, Kindangen and Yoseph, Arya Dewanto and Mohamad, Erray (2022) Rancang Bangun Multi Purpose Prototype WIG ( Wing In Ground Effect ) untuk kapasitas 22 orang penumpang [ Lanjutan 2 ] studi kasus : Perencanaan prototype dan uji coba. Prosiding Seminar Hasil Penelitian Semester Ganjil 20212022, II. ISSN 2337-7976

[img] Text
Rancang Bangun Multi Purpose Prototype WIG ( Wing In Ground Effect ).pdf

Download (2MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Alat transportasi perairan dengan kemampuan operasi secara cepat dan nyaman dapat dikatakan agak sulit ditemui. Dengan berkembangnya alat transportasi yang dapat terbang diatas permukaan air akan sangat menarik. Disamping lebih mudahnya beroperasi dan dengan tidak membutuhkan area pelabuhan yang direncanakan secara khusus. Alat transportasi tersebut adalah WIG ( Wing in Ground Effect). Dengan kecepatan yang dapat melebihi kapalkapal cepat dapat mencapai 150km/jam, dapat dikatakan memiliki kemampuan manuver yang baik akan menjadi pilihan dalam operasionalnya. Guna mendukung lintas pulau perlu dilakukan alat transportasi dengan rupa WIG yang memiliki kemampuan multipurpose. Perencanaan WIG multipurpose menggunakan konsep WIG pada umumnya, namun menggunakan penataan ruangan dan tempat bagasi. Multipurpose disiini dapat digunakan untuk angkutan reguler, dan dengan sistem sewa. Dari perencanaan ini akan dikaji kinerja kemampuan operasional dari WIG multipurpose dengan percobaan terbang diruang bebas menggunakan model WIG, dengan melakukan pengukuran serta pengamatan fenomena yang terjadi saat terbang dan mendarat diair. Penelitian ini adalah berseri sifatnya dalam tahap penyempurnaan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: WIG, multipurpose, direncanakan, konsep
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences /Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Engineering/Ilmu Teknik
Divisions: Fakultas Teknologi Kelautan > Teknik Perkapalan
Depositing User: Erwin Erwin Fakultas Teknik Mesin
Date Deposited: 23 Mar 2022 08:25
Last Modified: 07 Aug 2023 05:03
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/2380

Actions (login required)

View Item View Item