PENGARUH PENURUNAN TARIF PPH FINAL, PEMAHAMAN PAJAK, DAN PENERAPAN E-FILING TERHADAP PENINGKATAN PELAPORAN WAJIB PAJAK SEKTOR UMKM (Studi Kasus Pada KPP Pratama Bekasi Barat)

Rifka, Sitinjak (2021) PENGARUH PENURUNAN TARIF PPH FINAL, PEMAHAMAN PAJAK, DAN PENERAPAN E-FILING TERHADAP PENINGKATAN PELAPORAN WAJIB PAJAK SEKTOR UMKM (Studi Kasus Pada KPP Pratama Bekasi Barat). Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (822kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (688kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh penurunan tarif PPh final, pemahaman pajak dan penerapan e-filing terhadap peningkatan pelaporan wajib pajak sektor UMKM di KPP Pratama Bekasi Barat. Metode pengumpulan data dengan cara menyebar kuisioner secara offline dan online pada 108 wajib pajak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Analisis data dilakukan dengan menggunakan regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS versi 24. Hasil penelitian berdasarkan uji regresi linear berganda dan uji t menunjukkan bahwa variabel penurunan tarif PPh final, pemahaman pajak dan penerapan e-filing berpengaruh terhadap peningkatan pelaporan wajib pajak sektor UMKM. Hasil uji F menunjukkan bahwa secara bersama-sama ketiga variabel independent yaitu penurunan tarif PPh final, pemahaman pajak dan penerapan e-filing berpengaruh positif dan signifikan terhadap peningkatan pelaporan wajib pajak sektor UMKM.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Penurunan Tarif PPh Final, Pemahaman Pajak, Penerapan E-Filing, Peningkatan Pelaporan Wajib Pajak Sektor UMKM
Subjects: 300 Social Science/Ilmu Sosial > 336.2 Taxes and Taxation/Pajak dan Perpajakan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 20 Oct 2022 06:25
Last Modified: 20 May 2024 06:57
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/4616

Actions (login required)

View Item View Item