ANALISIS TIPE ARKETIPE PERSONA, SHADOW, ANIMA/ANIMUS TERHADAP TOKOH UTAMA DALAM ANIME HORIMIYA KARYA SUTRADARA MASASHI ISHIHAMA MENURUT TEORI CARL GUSTAV JUNG

Juan Archie, Suhadi (2023) ANALISIS TIPE ARKETIPE PERSONA, SHADOW, ANIMA/ANIMUS TERHADAP TOKOH UTAMA DALAM ANIME HORIMIYA KARYA SUTRADARA MASASHI ISHIHAMA MENURUT TEORI CARL GUSTAV JUNG. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (827kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (908kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (494kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (552kB)
[img] Text
HASIL TURNITIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (494kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Penelitian ini penulis membahas mengenai tipe arketipe pada sebuah anime yang berjudul Horimiya karya Masashi Ishihama. Tujuan penelitian ini memahami tipe arketipe yang dimiliki tokoh utama pada anime Horimiya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif analisis. Data yang didapatkan pada anime Horimiya bersumber dari buku, e-book, serta sumber lain. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Carl Gustav Jung dalam menentukan tipe arketipe dan menganalisis bagaimana tokoh utama mempunyai arketipe berdasarkan percakapan antar tokoh. Hasil penelitian ini adanya tokoh utama pada anime Horimiya yang memiliki tipe arketipe persona, shadow, anima/animus. Tokoh Hori yang mempunyai arketipe persona, shadow, dan animus. Tokoh Miyamura yang mempunyai arketipe persona, shadow, dan anima. Arketipe persona merupakan sisi yang ditunjukkan kepada orang lain, tetapi berbeda dari sisi pribadi. Arketipe persona dapat dikatakan sebagai topeng, karena sisi yang ditunjukkan kepada orang lain berbeda dari sisi pribadi yang dipunya. Arketipe shadow merupakan sisi gelap dari pribadi manusia. Arketipe anima merupakan sisi feminim yang tidak disadari ada dalam diri laki-laki. Arketipe animus merupakan sisi maskulin yang tidak disadari ada pada diri perempuan. Arketipe yang dimiliki pada tokoh utama merupakan sifat atau tindakan yang mencerminkan kepribadian seseorang dalam bertingkah laku.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Tipe arketipe, kepribadian, persona, shadow, anima/animus.
Subjects: 700 The Art, Fine and Sport/Kesenian, Hiburan dan Olahraga > 791.433 4 Animated Films/Film Animasi
Divisions: Fakultas Bahasa Dan Budaya > Bahasa dan Kebudayaan Jepang
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 20 Jul 2023 04:01
Last Modified: 02 Jul 2024 06:18
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/6548

Actions (login required)

View Item View Item