Ahmad, Aldiyansyah (2021) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN ALAT PENGAJAR MENGGUNAKAN METODE MIND MAPPING PADA SMK PGRI 11 JAKARTA. Other thesis, Universitas Darma Persada.
Text
Cover.pdf Download (897kB) |
|
Text
Bab 1.pdf Download (129kB) |
|
Text
Bab 2.pdf Download (279kB) |
|
Text
Bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (244kB) |
|
Text
Bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
Bab 5.pdf Restricted to Registered users only Download (827kB) |
|
Text
Bab 6.pdf Download (5kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (12kB) |
|
Text
Lampiran.pdf Download (211kB) |
Abstract
SMK PGRI 11 Jakarta adalah sekolah yang menyelenggarakan pendidikan kejuruan pada jenjang pendidikan menengah sebagai lanjutan dari SMP/Mts atau sederajat. Untuk mempermudah dalam melakukan kegiatan belajar mengajar penggunaan alat pengajar di sekolah sangat penting untuk kelancaran belajar mengajar secara teori di sekolah maupun untuk keperluan tertentu di luar sekolah, dan harus dikelola dengan baik supaya tidak ada kendala saat proses belajar mengajar di kelas. Jika guru ingin meminjam alat pengajar untuk membantu kegiatan belajar mengajar di kelas atau meminjam untuk kegiatan di luar sekolah proses pencatatan peminjaman alat saat ini masih menggunakan sistem manual, karena data peminjaman alat tidak berada dalam satu data, dan hanya dicatat sementara di kertas yang membuat data tersebut bisa saja hilang. Hal tersebut bisa membuat data peminjaman tidak ada, serta bisa membuat kesulitan pada saat ingin penyimpanan data. Maka dibutuhkan suatu sistem yang dapat mengelola peminjaman alat tersebut, solusinya dengan membangun sistem aplikasi peminjaman alat yang dirancang dengan metode mind mapping. Setelah itu dianalisa kebutuhan pengguna disesuaikan dengan proses peminjaman alat, pada tahapan desain aplikasi website semua kegiatan yang berhubungan dengan peminjaman alat dianalisa kembali supaya meningkatkan pemahaman masalah agar mendapatkan rancangan aplikasi yang sesuai. Hasil analisis nanti akan di implementasikan kedalam sistem aplikasi website yang sudah dibangun dan dimasukkan ke dalam metode mind mapping berupa sebuah ix pemetaan pikiran yang telah diorganisir secara visual dari ide dan konsep, untuk mempermudah memahami struktur proses peminjaman alat. Hasil Penelitian ini yaitu menghasilkan sistem yang dapat berfungsi dengan baik dan mempermudah dalam kegiatan proses peminjaman alat pengajar saat ingin digunakan untuk kegiatan belajar mengajar dikelas atau meminjam untuk kegiatan diluar sekolah.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peminjaman Alat. Metode Mind Mapping, Aplikasi Website |
Subjects: | 000 Generalities/Karya Umum > 005.3 Programs/ Program |
Divisions: | Fakultas Teknik > Sistem Informasi |
Depositing User: | Julia Ningsih Perpustakaan |
Date Deposited: | 17 May 2022 07:19 |
Last Modified: | 17 May 2022 07:19 |
URI: | http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/2589 |
Actions (login required)
View Item |