PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA DEPARTEMEN SUPPLY CHAIN PT SINAR MEADOW INTERNATIONAL INDONESIA

Ramadhan Zulmi, Yanuar (2022) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA DEPARTEMEN SUPPLY CHAIN PT SINAR MEADOW INTERNATIONAL INDONESIA. Other thesis, UNSADA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (682kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (808kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (798kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (990kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (612kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (611kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (927kB)
Official URL: http://repository.unsada.ac.id/cgi/oai2

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Kerja karyawan Departemen Supply Chain di PT Sinar Meadow International Indonesia. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif, pengumpulan data dengan cara kuesioner pada 62 karyawan di Departemen Supply Chain. Pengujian kualitas data dalam penelitian ini menggunakan uji validitas dan reabilitas. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier berganda dan analisis regresi linier sederhana. Uji hipotesis menggunakan uji parsial(uji t), uji silmutan (uji f) dan koefisien determinasi (R²) Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) gaya kepemimpinan, motivasi kerja dan disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, (2) gaya kepemimpinan, berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan. (3) motivasi kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, (4) disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan. Hal tersebut dilihat dari semua indikator yang dinyatakan valid dan data dinyatakan reliabel. Disamping itu terdapat pengaruh antara gaya kepemimpinan, motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di Departemen Supply Chain sebesar 73.3% dan sisanya 26,7% dipengaruhi dari faktor lain yang tidak diteliti.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Gaya kepemimpinan, Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja Kerja.
Subjects: 300 Social Science/Ilmu Sosial > 303.34 Leadership/Kepemimpinan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Suwatno Suwatno Perpustakaan
Date Deposited: 20 Oct 2022 06:27
Last Modified: 20 Oct 2022 06:27
URI: http://repository.unsada.ac.id/id/eprint/4615

Actions (login required)

View Item View Item